Pembelajaran Bahasa Arab Kelas X Semester 2

Materi ke-6 “Makanan dan Minuman” (#Bag. 2)

تدريس اللغة العربية لفصل العاشر الدراسي الثاني

الدرس السادس #2: الطعام والشراب – القراءة


Sumber Gambar: pustakapendisntt.com

       A. Aturan Pembelajaran (نظام الدراسة)


السلام عليكم ورحمة الله وبركة. أهلا وسهلا في دراسة اللغة العربية
    Berikut peraturan yang perlu kalian taati selama belajar di lab:
1. Siswa datang ke lab tepat waktu dan membaca doa terlebih dahulu.
2. Perhatikan adab dan tata krama.
3. Siswa dianjurkan memakai headset.
4. Siswa tidak diperkenankan membuka situs lain (YouTube, medsos, dll), selain media pembelajaran ini dan hal yang mendukung pembelajaran.
5. Siswa wajib mematuhi peraturan dari guru.

               B. Membaca (القراءة)

    Silakan perhatikan, baca, dan pahami teks melalui video pembelajaran berikut. 



    Setelah itu, silakan kalian menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut ini.

    1. Jawablah pertanyaan berikut sesuai dengan teks yang telah kalian pelajari!


    
*Tugas 1: Silakan isi jawabannya di buku catatan kalian masing-masing!

    2. Isilah titik-titik dengan kata yang sesuai!

    *Tugas 2: Silakan isi jawabannya di kolom komentar!

   ***Pembelajaran Bahasa Arab Kelas X (#Bag. 3)***

         C. Kaidah (القاعدة)

    Kaidah yang akan kita pelajari yaitu mengenai dzaraf makan dan dzaraf zaman. Silakan perhatikan video pembelajaran berikut ini.

    Setelah kalian pahami mengenai dzaraf makan dan dzaraf zaman, silakan perhatikan tugas selanjutnya.

    1. Tentukan dzaraf zaman dan dzaraf makan dari ungkapan berikut ini!

    

    *Tugas 3: Silakan isi jawabannya di buku kalian masing-masing!

    D. Berbicara (الكلام)

    Selanjutnya kita akan melatih keterampilan berbicara. Perhatikan gambar berikut!


    Silakan kerjakan sesuai dengan contoh yang telah diberikan. 
    *Tugas 4: tulis minimal 3 percakapan di buku tulis, dan praktikan bersama temanmu!

    E. Menulis (الكتابة)

    Akhirnya, sampailah kita pada keterampilan terakhir, yakni menulis. Silakan perhatikan gambar berikut.

    *Tugas 5: Silakan kerjakan poin أ di buku catatan antum, sedangkan poin ب di kolom komentar (jika sulit, silakan gunakan bahasa Indonesia terlebih dahulu)!

        Jadi, ada 5 tugas yang perlu antum kerjakan (yang ditandai warna merah). Kerjakan sebisa mungkin. In syaa Allah akan ana cek.

الحمد لله ربّ العالمين. من صبر ظفر (Barang siapa bersabar, dia beruntung).

    Telah selesainya pembelajaran kita kali ini. Mudah-mudahan apa yang disampaikan dapat bermanfaat dan semoga Allah selalu memberikan rahmat serta hidayahnya kepada kita semua. Tak ada gading yang tak retak, لكلّ حسن عائب , maka dari itu saran konstruktif sangat ana terima.

Salam, من جدّ وجد . 👊

 👋 إِلَى اللِّقَاءِ ومَعَ السَّلَامَةِ 



Referensi (مراجع)

Farobiy (Director). (2022). Bahasa Arab Kelas X Semester 2 | Bab 6 Makanan dan Minuman (Qira'ah) [On Youtube Video].

Farobiy (Director). (2022). Bahasa Arab Kelas X Semester 2 | Bab 6 Makanan dan Minuman (Dzorof Makan wa Dzorof Zaman) [On Youtube Video].

Ilyas, M. (2020). BAHASA ARAB MA KELAS X. Jakarta: Direktorat KSKK Madrasah.